Wartawarga

Jumat, 06 Februari 2015

manusia dan cinta kasih


Cinta adalah rasa sangat suka sangat saying dan rasa sangat tertarik hatinya. Artinya perasaan saying atau cinta menaruh belas kasihan , jadi cinta kasih dapat diartikan sebagai perasaan suka (sayang) kepada seseorang yang disertai dengan menaruh belas kasihan.

Kasih sayang menurut poerwadarminta adalah perasaan cinta, perasaan sayang ,atau perasaan suka kepada seseorang.

Kemesraan adalah hubungan yang akrab baik antara pria wanita yang sedang dimabuk asmara maupun yang sudah berumah tangga.

Belas kasihan merupakan cinta kepada tuhan, cinta kepada ibu bapak, saudara dan cinta antara pria dan wanita.

Menurut Dr. sarlito w. sarwono cinta memiliki 3 unsur yaitu keterikatan (perasaan untuk hanya bersama dia), keintiman (menunjukan sudah tidak ada jarak lagi), dan kemesraan ( rasa ingin membelai atau dibelai rasa kangen)

Cinta menurut agama adalah cinta kepada sesame manusia, cinta seksual,cinta kebapakan, cinta kepada allah, dan cinta kepada rasul.

Pemujaanpemujaan adalah manifestasi cinta manusia kepada tuhannya yang diwujudkan dalam bentuk komunikasi ritual.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar